Cara Menggunakan Charm Search Di Windows 8


Anda bisa mengakses Charm Search dari Start Screen atau dari desktop dengan cara menampilkan Charm. Cara ini juga akan membawa Anda ke tampilan Integrated Screen.

Cara membuka Charm Search:

  1. Tekan tombol [WINDOWS + C].
  2. Klik pada Charm Search.
  3. Mulailah mengetikkan kata kunci pencarian.

Artikel terkait:
Advertisement