Ketika Anda mulai menggunakan Bulleted atau Numbered List, Word 2013 akan mengaplikasikan secara otomatis untuk tiap item, dan mengaplikasikan Hanging Indent pada teks tiap item tersebut.
Mengaplikasikan Bulleted dan Numbered List:
- Klik pada paragraf yang akan dijadikan item pertama dalam daftar.
- Pada tab Home, di grup Paragraph, klik tombol Bullets untuk memulai Bulleted List atau klik tombol Numbering untuk memulai Numbered List.
- Setelah Anda memasukkan teks untuk tiap daftar item, tekan [ENTER] untuk melanjutkan ke item selanjutnya.
- Ketika Anda selesai memasukan item terakhir dalam daftar, tekan [ENTER] dua-kali untuk mematikan tool Bulleted atau Numbered List.
Tips & Trik:
Coba buat Numbered List dengan 3 atau 4 paragraf. Lalu pilih paragraf terakhir dalam daftar dan drag/tarik ke atas atau ke paragraf pertama dalam daftar. Perhatikan bahwa Word akan mengubah penomoran untuk menyesuaikan urutan.
Artikel terkait:
- Memformat Dengan Menggunakan Style
- Membuat Dan Memodifikasi Style
- Menggunakan Styles Pane
- Mengubah Format Karakter Teks
- Menyorot (Highlight) Teks
- Menggunakan Format Painter
- Mengatur Alignment Dan Indent Paragraf
- Mengatur Jarak Baris Dan Paragraf
- Mengatur Line And Page Breaks
- Menambahkan Border Dan Shading
- Mengubah Bullet Dan Numbering
- Mengubah Urutan Penomoran (Numbering)
- Menggunakan Dan Memodifikasi Multilevel List
- Menyingkap Format Dokumen Menggunakan Reveal Formatting Dan Style Inspector